14 March 2022

Home Internet › Cara Membuat Email Baru di Laptop Paling Mudah

Cara Membuat Email Baru di Laptop Paling Mudah

Daftar Isi [Lihat]

Cara Membuat Email Baru di Laptop Paling Mudah - Halo, kali ini kita akan membahas tentang cara untuk membuat email (GMAIL) dengan cara yang sangat mudah dan langsung jadi.

Jadi, kita akan memulainya dengan yang mudah mudah saja tanpa pake ribet.

Gmail adalah layanan email dari google, bila kita menggunakan layanan ini kita akan mendapat jatah penyimpanan sebesar 15GB, kebayang kan? gede amat ya..

Dan penyimpanannya adalah menjadi satu dengan akun google (Satu Akun Google untuk semua produk Google).

Seperti: Youtube, Blogger, Google Drive, Google Maps, Google Photo, Playstore dan sebagainya.

Bila anda membuat email di gmail ini berarti anda telah membuat akun youtube, Playstore dll.

Asik kan? Satu Akun Google untuk semua produk google.

Cara Membuat Email Baru di Laptop Paling Mudah
Cara Membuat Email Baru di Laptop Paling Mudah

Cara Membuat Email Baru di Laptop Paling Mudah

Oke mari kita mulai..

Cara untuk membuat akun baru gmail dengan menggunakan laptop / komputer ini sebenarnya sangat mudah, mungkin dari pihak pengembang google selalu dibenahi sehingga pengguna baru diberi kemudahan untuk mendaftar. 

Pilihan Akun
Untuk diri sendiri
Untuk anak saya
Untuk mengelola bisnis saya

Cara Membuat Email Baru di Laptop Paling Mudah


https://accounts.google.com/signup
https://accounts.google.com/signup?gmb=exp&biz=true

Buat Nama depan dan Nama belakang.
Gunakan nama gabungan depan dan belakang.. Yang mana gabungan nama tersebut digunakan sebagai nama email.

Bila sudah ada yang memakainya, gunakan nama yang lain atau gunakan pilihan dibawahnya. 

Buat password minimal 8 character
Yang terdiri dari gabungan angka, huruf besar dan kecil serta karakter, untuk lebih gampangnya ya.. jadinya kayak huruf alay gitu.. dan itu adalah password yang kuat.

Contoh: @Bl0gg3rk4um4n

Cara Membuat Email Baru di Laptop Paling Mudah

Lalu setelah tombol berikutnya ditekan, sobat pembaca akan diberi pilihan untuk verifikasinya menggunakan nomer hp atau alamat email pemulihan.

Cara Membuat Email Tanpa Verifikasi Nomor HP

Cara tersebut dapat kita lakukan melalui browser android maupun browser laptop/komputer.
Anda bisa menggunakan alternatif pemulihan melalui email yang sudah jadi (tanpa verifikasi email tersebut).

Jadi cukup memasukkan alamat email yang dimaksud, sudah jadi.. beres..!

Cara Membuat Email Dengan Verifikasi Nomor HP

Masukkan nomer HP yang masih aktif, maka beberapa saat kemudian anda akan menerima kode dari google.

Kemudian masukkan kode.

Setelah melewati tahap Verifikasi ini, maka email sudah jadi dan siap untuk digunakan..
Nah.. mudah sekali, bukan?

cara membuat email baru di laptop tanpa nomor hp, cara membuat email baru, cara membuat akun di laptop windows 10, gmail, cara install gmail di laptop, cara membuat akun gmail baru di laptop, cara membuat email baru di hp, cara buat di laptop, cara membuat email baru di hp cara membuat email baru di laptop tanpa nomor hp, buat akun, akun google, login akun google, akun gmail, login gmail, gmail baru sign in

Related Posts

No comments:

Leave a Comment